Menghilangkan Bekas Jerawat

Posted by Unknown Rabu, 24 April 2013 0 komentar

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat dengan Benar



Menghilangkan bekas jerawat memang gampang-gampang susah. Apalagi Anda yang memiliki kulit mudah berjerawat butuh keseriusan untuk mengatasi masalah ini. Jerawat merupakan kelainan kulit berupa benjolan dimana pori-pori tersumbat sehingga menimbulkan peradangan. Hampir setiap orang mengalaminya. Penyebabnya macam-macam, bisa karena produksi minyak yang berlebihan, sel-sel kulit yang mati, bakteri, kosmetik, obat-obatan, dan stres. Berbagai penyebab ini juga memunculkan tipe jerawat yang berbeda-beda, yaitu komedo, jerawat biasa, dan jerawat batu.
Komedo adalah jenis jerawat yang disebabkan karena sel-sel kulit mati dan pengeluaran kelenjar minyak yang berlebihan di kulit. Jerawat biasa terjadi karena pori-pori tersumbat oleh infeksi bakteri. Yang ketiga adalah jerawat batu, jerawat ini terlihat besar-besar dengan peradangan yang hebat. Semua jenis jerawat tersebut pastinya menimbulkan bekas setelah sembuh. Pekerjaan rumah selanjutnya adalah bagaimana anda menghilangkan noda bekas jerawat yang masih nampak di wajah anda.
Jika sebelumnya kita membahas mengenai cara menghilangkan jerawat kali ini cara menghilangkan bekas jerawatnya. Berbagai tips menghilangkan bekas jerawat mungkin sudah anda baca. Selanjutnya tinggal anda mempraktekkan. Namun ada hal penting yang harus anda perhatikan agar jerawat tidak menimbulkan bekas diantaranya :

Jangan memecahkan jerawat
Jika anda memecahkan jerawat akan menyebabkan lapisan kulit rusak dan memperparah peradangan sehingga meninggalkan bekas. Selain itu cairan yang terdapat di jerawat yang mengandung bakteri juga dapat menimbulkan jerawat baru di tempat lain.
Hindari sinar matahari secara langsung
Sinar matahari mengandung ultraviolet yang dapat memebahayakan kulit. Jika kulit yang baru sembuh dari jerawat terlalu sering terpapar sinar matahari menyebabkan kulit menjadi lebih lama sembuh dan sulit menghilangkan bekas jerawat.
Rajin-rajinlah membersihkan wajah dengan air bersih.
Idealnya membersihkan wajah dengan air bersih minimal dua kali sehari. Namun harus anda perhatikan, jangan langsung membersihkan wajah ketika baru selesai bepergian karena dapat berakibat buruk bagi kulit.

Dengan begitu disini dibutuhkan ketelatenan serta kesabaran yang ekstra untuk mendapatkan hasil yang sesuai keinginan. Seperti yang sudah diketahui bersama bahwa ada 2 macam pengobatan alternatif untuk menghilangkan Noda bekas jerawat.
  1. Dengan cara tradisional. Diantaranya ada madu, masker susu, oatmeal dll
  2. Dengan cara kosmetik. Ginseng Flower Stem Cell 

Ginseng Flower Stem Cell  

Bunga Ginseng Stem cell  adalah terdiri dari  liposomal berdasarkan sel batang Panax Ginseng dibudidayakan untuk penyimpanan umur panjang yang luar biasa. Berkat teknologi ini, manfaat yang luar biasa dari sel-sel batang tanaman yang sekarang tersedia untuk manusia. Stem Solution juga mengandung ekstrak yang memiliki sifat emolien yang luar biasa.

Bermanfaat bagi kecantikan kulit yang inovatif melindungi dan mempertahankan penampilan muda dan vitalitas kulit Anda dan dengan demikian adalah antioksidan generasi ketiga pertama dan benar-benar unik memastikan multi-fase perlindungan melalui scavenging radikal dan memaksim

 


Manfaat Ginseng Flower Stem Cell

  • Menghilangkan Plek-Plek hitam pada Kulit
  • Melembabkan Kulit
  • Kulit Halus dan Lembut
  • Mengencangkan pada Kulit
  • Mengurangi Pigmentasi pada kulit
  • Kurangi Garis-Garis halus pada kulit
  • Meningkatkan Kemampuan generative Kulit
  • Mempercantik keseluruhan pada kulit 


Semoga tips menghilangkan Noda bekas jerawat ini bisa menjadi referensi yang bagus bagi yang bermasalah dengan kulit wajahnya. Tidak lupa juga jangan salah dalam memilih bahan, karena menentukan kualitas kulit anda sendiri.

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Menghilangkan Bekas Jerawat
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://ginsengflower.blogspot.com/2013/04/menghilangkan-bekas-jerawat.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Ricky Pratama's Blog support EvaFashionStore.Com - Original design by Bamz | Copyright of Healthy Shop.